Jumat, 26 November 2010
KEBERSIHAN
Kebersihan adalah sebagian dari iman, maka dari itu jagalah kebersihan
karena itu pangkal sehat.
Contoh kebersihan yang dilakukan disekolah SMK Bina Rahayu yang di dirikan oleh :
KETUA : Bisma Bahtiar
WAKIL : Anjas Kurniawan
SEKERTARIS : Febrianto dan Yutiawan
BENDAHARA : Ade Rivaldi
SEKSI PERALATAN : Jodi dan Riyanda
Tugas Ketua : Memimpin Jalannya menjaga kebersihan
Tugas Wakil : Menggantikan apabila ketua tidak hadir.
Tugas Sekertaris : Menyediakan peralatan kebersihan.
Tugas Bendahara : Membantu kerja dari sekertaris.
Seksi Peralatan : Bertanggung jawab atas peralatan kebersihan apabila terjadinya kehilangan.
Maka dari itu, marilah kita jaga kebersihan karena itu sebagian dari iman.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar